Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2016

Satu Jam Mendaki Gunung Andong Grabag Magelang Jawa Tengah (Andong Mountain)

Satu jam Mendaki Gunung Andong- Halo semua ? Ketemu lagi dengan saya yang pasti selalu berbagi informasi dan pengalaman tentang tempat wisata-wisata alam yang unik, keren dan menajupkan pastinya . Untuk kunjungan saya kali ini bukan sekitar pantai lagi ,tetapi mendaki gunung . Karena saya pengen merasakan sensasi yang berbeda maka apa salahnya kalau sekali-kali kita mencobanya. Tempat tujuan yaitu Gunung Andong . Kalau untuk daerah Magelang dan sekitarnya mungkin sudah tidak asing lagi ,tetapi untuk daerah luar kota atau provinsi mungkin informasi dari artikel ini bisa sedikit membantu . Untuk menuju lokasi bisa lewat Jalan raya Magelang - Salatiga . Setelah sampai Ngablak bisa ambil kiri arah Grabag ,lurus saja ikuti jalan sampai di desa Sawit .  kalau dari sini rutenya tidak ekstrim dan sangat dianjurkan untuk para pendaki pemula termasuk saya sendiri . Kalau lewat Desa yang lain bisa 4jam sampai puncak. Untuk perlengkapannya juga gak ribet kok. Cukup air min...

Air Terjun Sri Getuk (Sri Getuk Waterfall)

Fenomena Geologi Air terjun Bleberan (Sri Getuk )- Hallo semua ? Berjumpa lagi dengan saya yang pasti mau berbagi informasi dan pengalaman tentang tempat wisata unik yang pernah saya kunjungi . Ya mumpung masih muda ,tidak ada salahnya untuk berpetualang dan menjelajahi tempat-tempat wisata. Mungkin ini masih sekitar daerah Wonosari Yogyakarta . Memang Wonosari itu penuh keindahan . Setelah sebelumnya kita berpetualang di pantai wonosari seperti Pantai Kukup , Pantai Sadranan ,dan mampir makan siang Pantai Drini sekarang kita menuju ke Air Terjun Sri Getuk .  Namanya unik ya ... Saya sendiri juga belum tau asal usul nama tersebut .nyusul ya infonya ... Untuk lokasinya berada di Dusun Menggoran ,Bleberan ,Playen ,Wonosari Yogyakarta. Berikut video perjalanan ke Sri Getuk : Perjalanan dari pantai Drini sampai sini kira-kira 1 setengah jam . Setelah sampai di parkiran kamu akan menemui sebuah papan yang berisi sejarah asal mula dan wisata di sekitar air terjun Sri...

Makan Siang Murah Meriah Di Pantai Drini Wonosari Yogyakarta (Drini Beach)

Menikmati Seafood di Pantai Drini- Ketemu lagi dengan saya yang selalu berbagi informasi dan pengalaman tentang wisata .  Kali ini masih dari bagian dari petualangan sebelumnya , sekarang saya mau membahas pengalaman saya di Pantai Drini ini. Siapa sih yang gak kenal pantai Drini ? Pantai Drini terkenal dengan seafood nya . Jadi Pasti sudah tau kan tujuannya kesini mau apa , pastinya mau makan menu khas pantai ini. Kalau sebelumnya kita berenang di Pantai Sadranan , selanjutnya saya dan teman-teman mau mencicipi hidangan makanan laut pantai yang satu ini . Kalau kamu lagi di pantai wonosari , kamu bisa mampir kesini untuk sekedar makan atau berfoto-foto . Perjalanan kira-kira 20 menit dari Pantai Sadranan . Sampai lokasi pukul 13.00 WIB .pas jam makan siang . Pas lagi laper-laper nya . Hehehe Selain terkenal dengan seafood nya pantai ini juga memiliki pemandangan yang keren ,Ada pulau karang yang cukup besar dan karang-karang kecil yang luas di bibir pantai. Jadi om...

Bermalam Di Pantai Kukup Saat Gerhana Bulan (Kukup Beach)

Bermalam di Pantai Kukup saat Gerhana Bulan- Seperti biasa setiap akhir pekan atau sebulan Sekali saya mengunjungi Tempat-tempat wisata, terutama pantai daerah Wonosari . Buat kamu yang suka piknik pasti sepikiran sama saya, hehehe   Waktu itu kami sudah Berencana ingin bermalam di Pantai Wonosari Gunungkidul, tetapi Belum tau nih mau nginep di Pantai mana.  Sabtu Malam tepat Pukul 19.00 WIB kami berangkat menggunakan mobil rental karena males pake motor belum lagi perjalanan yang cukup jauh juga. Satu mobil ada 7 orang cowok semua termasuk saya. Semua perlengkapan sudah siap kami pun berangkat. Kebetulan malam itu juga lagi ada fenomena Gerhana Bulan. Jadi langit pun nyaris tidak ada bintang . Sampai di Bukit Patuk kami mampir dulu untuk  ngopi dan ngobrol bareng Sambil menikmati gemerlap lampu kota Yogyakarta.suasananya sangat berbeda Sekali karena memang gelap langitnya  karena Gerhana Bulan.  Setelah bermusyawarah akhirnya kami sepaka...

Pantai Sadranan Wonosari Gunungkidul Yogyakarta (Sadranan Beach)

Pantai Sadaranan adalah salah satu pantai yang indah dari beberapa deretan pantai di Gunungkidul ini . Tempat ini menjadi tujuan selanjutnya dari petualangan saya bersama teman-teman setelah sebelumnya bermalam di Pantai Kukup . Awalnya ragu mau kesini soalnya belum pernah kepikiran sama pantai ini. Untuk ke lokasi kurang lebih 15 menit dari pantai Kukup. Kalau dilihat dari luar memang pantai ini biasa saja karena belum banyak pengunjung ditambah halaman parkir yang sempit . Tapi jangan salah ketika masuk pasti kamu akan terkejut. Saya sendiri juga sempat gak percaya ternyata pemandangannya indah banget .  Hamparan pasir putih yang memanjang dan pulau karang .Ditambah lagi disini kamu bisa mandi dan snorkeling. Jangan hawatir disini sudah tersedia penyewaan alat-alat snorkeling dengan tarif 60 ribu perorang waktu itu . Pertama kamu akan disambut dengan pemandangan seperti ini. Sebelah barat Sebelah timur Disebelah timur kamu bisa melihat pulau karan...