Skip to main content

Eloknya Pantai Kartini Jepara

Pantai kartini jepara jawa tengah

Pantai Kartini merupakan tempat favorit untuk liburan, tak heran kalau saat hari libur atau akhir pekan tempat ini sangat ramai dikunjungi wisatawan lokal maupun luar kota.

Pantai Kartini terletak di Bulu, Jepara Jawa Tengah. Lokasinya yang mudah dijangkau akan memudahkan setiap wisatawan untuk menuju tempatnya.

Untuk harga tiket masuk cukup 5 ribu rupiah per orang. Fasilitas yang pasti sudah komplit disini.

Bisa juga kamu naik kereta yang gratis khusus untuk pengunjung.  Banyak warung- warung makan dan souvenir buat kenang-kenangan nantinya.

Pantai kartini jepara jawa tengah


Di Pantai Kartini kita bisa menikmati jernihnya air laut yang mempesona dan ada rumah kura-kura Raksasa dan didalam nya terdapat banyak aquarium.

Untuk spot fotonya kita bisa berfoto di setiap sudut pantai ini karena tempatnya yang cukup luas.

Untuk yang malas jalan kaki kita bisa menyewa motor Trail dengan tarif 20 sampai 30 ribu per 30 menitnya.

Pantai kartini Jepara Jawa Tengah


Dengan menyewa motor kita bisa mengelilingi taman serta melihat seluruh tempat yang indah di pantai ini.

Untuk lebih jelasnya berikut ini adalah video keindahan Pantai Kartini dari berbagai sudut :


Menarik bukan??  buruan datang ke Pantai Kartini dan nikmati keindahan yang berbeda disini.

Nah itu saja sedikit informasi tentang Pantai Kartini. Sampai jumpa di Tempat Wisata selanjutnya ya..

Comments

Popular posts from this blog

Batu Mamer ini Mirip Di India (Marble Stone)

Lembah Posong Temanggung Jawa Tengah

Pantai Pandansari Bantul Yogyakarta (Pandansari Beach)

Biografi Exallegra Band indi Magelang

Pantai Tanpa Pasir Kesirat Wonosari Yogyakarta (Kesirat Beach)